ARTICLES

All Articles
Pengelolaan Keuangan Karyawan

Pengelolaan Keuangan Karyawan

Pengelolaan Keuangan Karyawan Mengelola Keuangan bagi karyawan dengan penghasilan yang tetap setiap bulannya, sebenarnya lebih sederhana dibandingkan dengan orang lain yang memiliki penghasilan tidak tetap. Dengan memiliki penghasilan yang tetap, maka kita bisa...

read more
Dana Darurat

Dana Darurat

Mengatasi Krisis Keuangan dengan Dana Darurat: Persiapan yang Penting Pada suatu waktu dalam kehidupan kita, mungkin kita akan mengalami situasi darurat yang membutuhkan keuangan untuk mengatasi kondisi tersebut. Kondisi darurat bisa saja berupa pengeluaran medis yang...

read more
Pinjaman Online

Pinjaman Online

Fintech Financial Technology atau yang lebih dikenal di Indonesia dengan Fintech adalah sebuah industri yang menggabungkan bidang keuangan dan juga teknologi. Tujuan dan manfaat perusahaan fintech adalah untuk mempermudah masyarakat dalam mengakses produk-produk...

read more
Membeli Rumah dengan KPR

Membeli Rumah dengan KPR

Memiliki rumah tentunya menjadi impian banyak orang, khususnya bagi pasangan atau keluarga baru. Sayangnya, harganya yang mahal sering kali menjadi kendala tersendiri. Sebenarnya, terdapat banyak alternatif yang bisa Anda pilih untuk membeli rumah dengan kondisi...

read more
Asuransi Kerugian Untuk Aset Yang Kita Miliki

Asuransi Kerugian Untuk Aset Yang Kita Miliki

Dalam kehidupan yang kita jalani, tidak ada seorang pun yang tau apa yang akan terjadi dan bagaimana resikonya dimasa depan. Oleh karena itu setiap resiko yang mungkin terjadi perlu dijaga agar tidak menimbulkan kerugian yang lebih besar lagi. Asuransi adalah suatu...

read more
Pentingnya Asuransi Kesehatan

Pentingnya Asuransi Kesehatan

Asurasi adalah sebuah produk keuangan yang melindungi keuangan kita saat terjadi musibah yang tidak diinginkan pada diri kita dan keluarga. Seperti namanya, asuransi kesehatan akan memberikan bantuan pembayaran apabila kita harus membayar biaya kesehatan saat sakit....

read more
Pentingnya asuransi dalam perencanaan keuangan

Pentingnya asuransi dalam perencanaan keuangan

Fellas pasti tau kalau dizaman seperti sekarang ini, kebutuhan semakin lama semakin meningkat. Untuk itu kita perlu tau bagaimana mengelola keuangan. Dan salah satu hal penting dalam financial planning adalah asuransi. Pada dasarnya, asuransi dibutuhkan untuk...

read more
Simple Smart Financial Planning

Simple Smart Financial Planning

Memiliki Rencana Keuangan bukanlah hal yang menyulitkan sebenarnya. Bahkan dengan hanya memiliki Tujuan Keuangan sederhana saja, kamu bisa memiliki Rencana Keuangan yang tepat untuk Pengelolaan Keuangan kamu saat ini. Tapi, apa sih sebenarnya Rencana Keuangan itu ?...

read more
Investasi dalam Reksa Dana Dollar

Investasi dalam Reksa Dana Dollar

Banyak orang yang bertanya mengenai Investasi dalam Reksa Dana Dollar. Hal ini terutama ditanyakan saat kurs Rupiah terhadap Dollar Amerika menguat, sehingga pembelian investasi dalam mata uang tersebut kelihatan lebih murah. Tentu saja, investasi di Reksa Dana Dollar...

read more
Berlibur Tanpa Berutang

Berlibur Tanpa Berutang

Bagi pekerja, berlibur memberikan kesempatan untuk rehat sejenak dari rutinitas hidup yang kadang terasa membosankan. Bagi orangtua, berlibur merupakan kesempatan membahagiakan anak dan menghabiskan waktu berkualitas yang lebih banyak bersama anak. Oleh karena itu,...

read more
Serunya Online Shopping

Serunya Online Shopping

Perkembangan teknologi digital seperti internet yang didukung media sosial mengubah cara bertransaksi. Termasuk soal belanja. Fakta Menurut situs Mashable, Indonesia diperkirakan akan memegang peranan penting dalam pertumbuhan pasar e-commerce secara global. Para...

read more

Financial Coaching – 23 November 2013

  Apa saja yang kita pelajari ? Financial Coaching akan membantu kita untuk membuat Rencana Keuangan sendiri, dan menjalankan implementasinya agar sesuai dengan rencana. Mulai dengan mendata keuangan yang kita miliki, melakukan Financial Chek-up, hingga...

read more
Kurban: Rencanakan Jauh-Jauh Hari

Kurban: Rencanakan Jauh-Jauh Hari

Hadis Ibnu Abbas Rasulullah bersabda: “Tiada sedekah uang yang lebih mulia daripada yang dibelanjakan untuk kurban di hari Raya Adha.”(H.R. Dar Qutni). Definisi “Bagi yang Mampu”  Idul Adha sudah tiba dan muslim yang mampu bisa melaksanakan ibadah haji dan kurban....

read more
Yang terpenting proteksi, bukan cuma uang kembali

Yang terpenting proteksi, bukan cuma uang kembali

Kontan - Oleh Dessy Rosalina - Senin, 20 Februari 2012 | 13:01 WIB JAKARTA. Penyakit selalu datang tiba-tiba. Semua golongan usia, mulai dari usia anak, muda, hingga tua pun, tak luput dari serangan penyakit. Dalam kondisi sakit tak berdaya, kita baru menyadari...

read more
(Membeli) Rumah Pertama

(Membeli) Rumah Pertama

Coba Anda ajukan pertanyaan kepada pasangan yang baru saja menikah mengenai apa yang mereka inginkan. Kebanyakan pasangan pasti menjawab memiliki rumah dan mempunyai anak. Jawaban pertama ini memang impian semua orang. Apalagi rumah adalah salah satu kebutuhan pokok...

read more
Is It Time to Buy or Bye?

Is It Time to Buy or Bye?

Is It Time to Buy or Bye? Setelah melewati minggu yang membuat jantung kita deg-degan, akhirnya kita sekarang lebih tenang. Indeks harga saham gabungan (IHSG) “meluncur turun” hingga mencapai di bawah 4000 dan kurs dolar Amerika Serikat (AS) “terbang tinggi” hingga di...

read more
WhatsApp chat